Sedang mencari ide resep donat tape yummy yang unik? Cara membuatnya memang tidak susah dan tidak juga mudah. Jika salah mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan bahkan tidak sedap. Padahal donat tape yummy yang enak seharusnya punya aroma dan rasa yang bisa memancing selera kita.
Tekstur donat tape ini bisa dibilang sama kayak donat kentang, empuk dan lembut. Rasa dan aroma tapenya ada, tapi ringan kok. Jadi, buat yang gasuka tape juga tetep bisa makan hihi yuk dicoba!
Ada beberapa hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari donat tape yummy, pertama dari jenis bahan, kemudian pemilihan bahan segar hingga cara mengolah dan menghidangkannya. Tak perlu pusing jika mau menyiapkan donat tape yummy enak di mana pun anda berada, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan istimewa.
Di bawah ini ada beberapa cara mudah dan praktis yang dapat diterapkan untuk mengolah donat tape yummy yang siap dikreasikan. Anda dapat menyiapkan Donat Tape yummy menggunakan 12 bahan dan 7 langkah pembuatan. Berikut ini langkah-langkah untuk membuat hidangannya.
Bahan-bahan dan bumbu yang dibutuhkan untuk pembuatan Donat Tape yummy:
- Gunakan 200 g terigu protein tinggi
- Ambil 50 g terigu protein sedang
- Ambil 50 g gula pasir
- Gunakan 100 g tape, buang serat tengahnya, haluskan dengan garpu
- Sediakan 2 sdt ragi instan
- Ambil 1 sachet (27 g) Dancow putih
- Gunakan 2 kuning telur
- Sediakan 70-100 ml air es
- Ambil 40 g butter (boleh ganti margarine atau mix butter+margarine)
- Ambil 0,5 sdt garam halus
- Siapkan Minyak untuk menggoreng dan frypan/wajan datar
- Gunakan secukupnya Gula pasir, blender halus -
Donat Tape, satu telur, empuk, yummy👍🏻 Alhamdulillah, bisa bikin donat tape yang empuk banget. Percobaan pertama agak lembek, percobaan kedua udh oke banget sesuai yang saya harapkan. tapi saya belum puas sebelum saya coba di lain waktu. Dan tadi saya coba lagi dan hasilnya sama persis dengan per. Camilan yang disukai semua keluarga ya.
Langkah-langkah menyiapkan Donat Tape yummy:
- Campur semua bahan kering (2 macam terigu+gula pasir+ragi instan+susu bubuk) kecuali garam. Garamnya satukan aja dengan butter ya, biar gampang masukinnya nanti bareng.
- Aduk/mix rata, tambahkan tape+kuning telur. Mix lagi sebentar, tuang air es. Jangan semua dulu, sisakan sedikit….mix lagi ya adonannya. Tanpa mixer roti juga bisa, uleni aja pake tangan sampe menyatu semua.
- Tambahkan butter+garam. Sekarang ini mix/uleni adonan sampe kalis, plis. Tandanya gampang sebenernya, kalo sudah licin menyatu, sudah bisa proofing #1 deh. Tutup clingwrap, biarkan proofing selama 45menit s/d 1 jam. Cek kalo adonan sudah mengganda/dobel volumenya. Ini tergantung kelembapan di rumah masing-masing yaaah..
- Pastikan proofing #1 sudah bagus, ya itu tandanya: volume adonan jadi 2x lipat. Buang udara dalam adonan, aku cuma tusuk pake spatula silikon/plastik dan aduk manual aja di step ini. Timbang adonan @30g. Bulat-bulatkan. Aku siapin kertas yang buat bungkus nasi (yang ada lapisan anti minyaknya itu) dan sudah kupotong seukuran kira-kira 10x10cm buat alas adonan bulat. Kertasnya susun di loyang, jadi nanti waktu goreng tinggal dibalik aja pegang kertasnya.
- Bentuk donat sesuai selera, boleh pake lubang ato gak berlubang ya. Kalo sudah dibulatkan semua, baru dibentuk, yesss…Proofing #2, antara 15-25 menit. Gak perlu ditutup yaaa kali ini. Adonan berbentuk akan mengembang 75% lagi dari volume waktu awalnya.
- Panaskan minyak, apinya kecil aja yaa, jangan sampe kebesaran pasti coklat menjelang hitam hasilnya lhoo…Goreng donat, ambil kertasnya dan cemplungin terbalik (sisi yang kering masuk frypan duluan). Cek cepat, gak sampe 1 menit pasti sudah menyoklat. Balik dan goreng side B nya, yooo…Juga gak sampe 1 menit. Angkat, tiriskan di keranjang dan alasi kertas tissue dapur (kitchen towel yang tebal). Pindahkan ke loyang lain beralaskan kitchen towel lagi, donat yang sudah matang.
- Dinginkan sampe betul-betul dingin, baru simpan dalam tempat tertutup. Asli ini empuknya super enak! Tabur gula halus (kocok dalam Tupperware) sebelum disajikan yaaa. Enjoy!
See more ideas about Donuts, Donut recipes, Food. See more ideas about Food and drink, Food, Roti. DONAT JCO enak Yummy Buka Puasa Bulan Ramadhan. Category Entertainment; Show more Show less. Comments are turned off Advertisement Autoplay When autoplay is enabled, a suggested video will.
Terima kasih telah menggunakan resep yang kami tampilkan di sini. Harapan kami, olahan Donat Tape yummy yang mudah di atas dapat membantu Anda menyiapkan hidangan yang menarik untuk keluarga/teman maupun menjadi inspirasi untuk berjualan makanan. Semoga bermanfaat dan selamat mencoba!